Memang bukan lagi sebuah rahasia lagi bahwa merek sebuah produk sering kali menjadi tolak ukur bagi kalangan menengah ke atas terhadap pemeblian barang. Akibat hal tersebut, hatga jual dari sebuah merek perusahaan di dunia melambung sangat tinggi. Berikut ini artikel yang membahas mengenai
daftar perusahaan yang mempunyai nilai jual merek yang tinggi.
Terdapat dua merek produk global yang memiliki nilai jual yang mencapai lebih dari US$ 100 miliar atau setara dengan Rp 1.220 triliun. Mengutip halaman dari CNN Money, Apple dan Google merupakan dua merek dengan nilai jual yang paling mahal di dunia. Apple menduduki posisi pertama dengan nilai jual yang mencapai US$ 118,9 miliar. Sedangkan posisi kedua dipegang oleh Google yang mempunyai nilai jual sebesar US$ 107,43 miliar.
Pihak Google berhasil meningkatkan nilai dari mereknya sampai 15% dalam satu tahun terakhir. Di dunia ini hanya ada dua perusahaan yang mmepunyai nilai jual di atas US$ 100 miliar, yakni Apple dan Google. Sementara Facebook yang didirikan oleh Mark Zuckberg belum berhasil masuk dalam kategori 10 besar. Meskipun begitu, merek itu sukses melompat dari peringkat 33 ke 29 hanya dalam waktu satu tahun lhoo, waaah…
Sekedar info, peringkat merek yang paling berharga ini disusun oleh perusahaan konsultan global interbrand. Dalam menentukan peringkat tersebut, ada tiga kriteria utama. Selain dari kinerja finansial dari produknya, seberapa besar pengaruh dari merek terhadap pilihan konsumen dalam membeli produknya, dan yang terakhir adalah bagaimana merek tersebut mendorong harga produknya.
Yupz...sampai di sini dulu yaaah, terima kasih sudah mengunjungi blog kami...
Title :
Daftar Perusahaan yang Mempunyai Nilai Jual Merek yang Tinggi
Description : Memang bukan lagi sebuah rahasia lagi bahwa merek sebuah produk sering kali menjadi tolak ukur bagi kalangan menengah ke atas terhadap pe...
Rating :
5